Cara Kirim BUSD dari Trust Wallet ke Binance

0
Cara Transfer BUSD dari Trust Wallet ke Binance
Cara Transfer BUSD dari Trust Wallet ke Binance

Kalau sebelumnya cara transfer dari Binance ke Trust Wallet, kali ini sebaliknya. Walaupun begitu, tutorialnya sebenarnya sama saja.

Yang harus Anda perhatikan terdapat pada alamat dan jaringan, jangan sampai. Sebab kalau salah sama saja dengan Anda telah menghanguskan aset. Pihak Trust Wallet dan Binance pun tak dapat membantu, karna itu kesalahan dari Anda sendiri.

Langkah-langkah

Langkah 1: Salin Alamat BUSD di Binance

  1. Buka Binance, kemudian masuk ke menu Wallet, lalu klik “Deposit“, cari koin “BUSD
  2. Kemudian slide ke samping, nanti salin alamat dari jaringan BEP-20Trust Wallet - Send - BUSD - Confirm Send

Kenapa salin alamat BEP-20? Karna aset yang ada di Trust Wallet BUSD dengan jaringan BEP-20

Langkah 2: Proses Transfer di Trust Wallet

  1. Buka aplikasi Trust Wallet, buka koin BUSD yang memiliki jaringan BEP-20 juga.
  2. Selanjutnya klik “Send, kemudian masukan alamat BUSD yang ada di Binance tadi, dan juga masukan jumlah yang akan ditransfer. Lalu klik “Continue
  3. Terakhir pada bagian confirm, klik “Send“. Nah, penting bagian ini, sebab ketika klik send aset Anda akan terkirim, maka sebelum itu periksa dua kali terutama pada jaringan dan alamatnya.Trust Wallet - Send - BUSD - Confirm Send

Untuk bukti transfer dari tutorial ini, Anda bisa melihat pada tutorial versi video ya.

F.A.Q

Berapa lama masuknya?

Tidak lebih dari 5 menit, BUSD dari Trust Wallet masuk ke Binance dalam waktu tersebut.

Apakah ada fee?

Ada, biaya transfer akan menyesuaikan dengan jumlah aset yang dikirm.

Untuk pengiriman dari Trust Wallet ke wallet lain itu memang ada. Berbeda dari Binance ke Trust Wallet yang kita tahu gratis.

Saya ragu dengan tutorialnya!

Sepatutnya Anda harus ragu dengan informasi yang ada diinternet ini, apalagi masalah keuangan.

Tips dari saya:

  1. Lihat dari berbagai sumber, untuk memastikan tutorialnya valid
  2. Coba dengan pengiriman aset yang sedikit dulu, apalagi Anda baru pertama kali

Tutorial Versi Video

Penutup 

Bagaimana apakah sudah bisa? atau sebelum melakukan transfer ada yang ingin ditanyakan?.

Jangan sungkan untuk menuliskan komentar di bawah ya.

Baca juga artikel terkait:

Open popup

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here